STRATEGI PEMASARAN DIGITAL MELALUI PROMOSI TIKTOK DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN PADA SEKTOR KULINER UMKM DI KABUPATEN BALANGAN

Authors

  • Husnul Laila Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Amuntai Author
  • Nurul Hasanah Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Amuntai Author

Keywords:

Strategi Pemasaran, Promosi, Penjualan

Abstract

Pemasaran digital adalah untuk memajukan merek yang melibatkan media canggih yang dapat sampai pada pembeli dengan cara yang nyaman, individual dan penting. Pemasaran online telah berubah menjadi Tindakan wajib yang harus dilakukan oleh semua pengelola uang. Selain itu untuk mendapatkan hasil yang maksimal dari penggunaan pemasaran Tingkat lanjut.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bentuk dan hambatan strategi pemasaran digital melalui aplikasi Tiktok dan hambatan menggunakan metode promosi dalam menigkatkan pejualan UMKM di Kabupaten Balangan.

Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Teknik pengumpulan data diperoleh dari wawancara dengan UMKM Es Teller Creamy Merindu dan Warung Arema, observasi dan dokumentasi. Menggunakan Teori Bauran Promosi dari Kottler dan Armstrong  dengan 3 indikator yaitu Periklanan, Promosi Penjualan dan Hubungan Masyarakat. Informan yang dilibatkan sebanyak 5 orang. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa sudah melakukan promosi di Tiktok dengan hasil yang sangat memuaskan tetapi terdapat hambatan kecil pada promosi diTiktok tersebut.

Downloads

Published

2025-10-28

How to Cite

STRATEGI PEMASARAN DIGITAL MELALUI PROMOSI TIKTOK DALAM MENINGKATKAN PENJUALAN PADA SEKTOR KULINER UMKM DI KABUPATEN BALANGAN. (2025). Jurnal Administrasi Bisnis, 2(1), 76-85. https://ejurnal.stiaamuntai.ac.id/index.php/JAB/article/view/1566